Sabtu, 10 Mei 2025

HEALTHY TALK

HEALTHY TALK: Bahayakah Membersihkan Telinga dengan Cotton Bud?

Sabtu, 23 September 2023 09:44 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Cotton bud dikenal sebagai cotton swab yaitu alat kebersihan yang umumnya terdiri dari batang plastik atau kayu yang di ujungnya dilapisi dengan kapas.

Mengorek telinga dengan cotton bud membuat kotoran semakin masuk kedalam dan menyebabkan kotoran yang bisa mengendap pada bagian dalam telinga yang panjangnya 2,5-3 cm.

Kebiasaaan buruk yang dilakukan banyak orang untuk membersihkan telinga ini bisa sangat beresiko menyebabkan gangguan pendengaran atau kerusakan pada saluran dalam telinga.

Untuk memahami lebih lanjut, kali ini Healthy Talk akan membahas tentang Bahayakah Membersihkan Telinga Dengan Cotton Bud.

Tema ini akan dibahas oleh Dokter Spesialis Telinga Hidung Tenggorokan - Bedah Kepala dan Leher dari RS Hermina Solo, dr. Arne Laksmiasanti, Sp. THT-KL, M. Kes bersama jurnalis TribunHealth.com Melia Istighfaroh.

Saksikan live streaming Healthy Talk pada Sabtu, 23 September 2023 Pukul 14.00 WIB.

Acara ini akan disiarkan langsung di YouTube dan Facebook Tribun Health serta YouTube dan Facebook Tribunnews.com.

Don't miss it, jangan sampai ketinggalan topik menarik ini ya sobat Health.

(*)

#tribunhealth #tribunhealthytalk #tribunnetwork #telinga #doktertht #korekkuping #bersihkandengancuttonbud

Editor: Tim Kreatif Tribun-video.com
Video Production: Danang Risdinato
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved