Sabtu, 10 Mei 2025

Kesehatan

9 Tips Mudah Menjaga Kesehatan Rambut Mulai dari Pemilihan Sisir hingga Konsumsi Nutrisi yang Tepat

Senin, 4 September 2023 15:31 WIB
TribunHealth.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Merawat rambut sama pentingnya dengan merawat bagian tubuh lainnya. Kondisi rambut sehat tentu akan terhindar dari masalah kulit kepala. Namun, masih banyak yang menyepelekan kesehatan rambut.

Tentunya kita juga perlu memperhatikan kesehatan dan kebersihan rambut agar tetap sehat.

Dilansir TribunHealth.com dari laman Ners.Unair.ac.id, berikut beberapa tips merawat rambut agar tetap sehat:

1. Keramas Rutin Sesuai Jenis Rambut
2. Gunakan Sampo dan Kondisioner yang Cocok
3. Rutin Memotong Ujung Rambut
4. Pilih Sisir yang Sesuai
5. Sirir Rambut dengan Benar
6. Lindungi rambut dari Sinar Matahari
7. Gunakan Masker Rambut
8. Konsumsi Nutrisi yang Cukup
9. Hindari Menggunakan Catok dan Pengering Rambut

(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunhealth.com dengan judul 9 Tips Mudah Menjaga Kesehatan Rambut Mulai dari Pemilihan Sisir hingga Konsumsi Nutrisi yang Tepat

# Kesehatan  # Rambut  # Nutrisi # sehat

Editor: Dimas HayyuAsa
Video Production: Aura Dewi Arafuru
Sumber: TribunHealth.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved