LIVE UPDATE
Toko Gunung Agung Jakpus Diserbu Pembeli Menjelang Tutup Permanen, Antrean Mengular Sampai 2 Jam
Laporan Wartawan Tribun Jakarta Elga Hikari Putra
TRIBUN-VIDEO.COM - Toko Gunung Agung di Kwitang, Jakarta Pusat ramai diserbu para pemburu diskon, Selasa (29/8/2023).
Saking ramainya membuat petugas keamanan terpaksa membatasi pengunjung yang hendak berbelanja di Toko Gunung Agung.
Para pengunjung menyerbu Toko Gunung Agung bukan tanpa sebab.
Pasalnya, Toko Gunung Agung memberi diskon besar-besaran terhadap semua produknya.
Tak hanya buku, berbagai peralatan mulai dari alat tulis, tas hingga koper juga diobral di Toko Gunung Agung. (*)
# Toko Buku Gunung Agung # Jakarta Pusat # diskon
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Tarif Listrik Meroket, Tak Ada Diskon Lagi! Efek Domino Inflasi Menghantam Jambi Tanpa Kata Ampun
Senin, 14 April 2025
Tribunnews Update
Jasa Marga Beri Diskon Tarif Tol 20 Persen saat Arus Balik Lebaran 2025, Catat Tanggal dan Jamnya
Selasa, 1 April 2025
Live Update
Kabar Gembira bagi Para Pemudik! PT Jasa Marga Tbk Siapkan Diskon Tarif Tol 2025 hingga 20 Persen
Kamis, 20 Maret 2025
Live Update
Ramai Potongan Tarif Tol, PT ASDP Indonesia Ferry Ikut Berikan Diskon 21-36 Persen bagi Pemudik!
Kamis, 20 Maret 2025
TO THE POINT
Pemerintah Umumkan Kebijakan Lebaran 2025: Diskon Tiket Pesawat, Penurunan Tarif Tol, dan THR
Rabu, 12 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.