Terkini Daerah
Puluhan Dokter Spesialis Geruduk Pemprov Papua Menuntut Kenaikan TPP: Harus Disamaratakan
Laporan Wartawan Tribun Papua-Hendrik Rewapatara
TRIBUN-VIDEO.COM - Puluhan dokter spesialis dari tiga rumah sakit menggeruduk Kanto Gubernur Papua menuntut tambahan penghasilan pegawai (TPP).
Aksi ini dilakukan lantaran TPP para dokter yang dinilai berbeda dengan provinsi lainnya.
Baca: Lomba Kereta Peti Sabun Sukses Digelar di Bandung setelah Vakum 35 Tahun, Dihadiri Gubernur Jabar
Selain itu mereka juga meminta agar Pemerintah Provinsi Papua harus serius melihat persoalan ini.(*)
# Pemprov # dokter # Gubernur Papua # penghasilan
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Pemprov Bengkulu Lepas Kloter Terakhir, 369 Jemaah Calon Haji Bengkulu Terbang ke Madinah
15 jam lalu
Terkini Nasional
Kubu Jokowi Tak Takut! Ungkap Tak Segan Perlihatkan Ijazah Asli ke Publik Jika Memang Diperlukan
1 hari lalu
Live Update
Pemprov Papua Barat Bersama Komite II DPD RI Tanam Mangrove di Pesisir Kampung Wamesa
1 hari lalu
Terkini Nasional
Tak Gentar! Dokter Tifa Sebut Ijazah Jokowi Palsu, Yakin Presiden Prabowo Belum Lihat Dokumen Asli
1 hari lalu
Tribunnews Update
Dokter Tifa Kritik Rencana Prabowo Beri Penghargaan ke Bill Gates: Dia Pengusaha, Bukan Sinterklas
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.