Kamis, 15 Mei 2025

LIVE UPDATE

Selebgram Bogor Ditangkap Polisi Seusai Promosikan Judi Online, Terancam 6 Tahun Penjara

Rabu, 23 Agustus 2023 15:43 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM -Polresta Bogor Kota sudah kantongi identitas admin judi online yang ambasadornya tertangkap.

Ambasador ini diketahui merupakan selebgram yang mempunyai followers di akun instagram pribadinya mencapai 82 ribu.

Selebgram tersebut ditangkap oleh Polresta Bogor Kota steekah tim cyber melakukan patroli cyber.

Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Bismo mengatakan, admin slot yang saat ini dikejar lokasinya masih berada di Kota Bogor.

Bismo pun menegaskan, akan terus melakukan pengejaran terhadap admin judi online ini.(*)

Host: Yustina Kartika
Vp: Yohanes Anton

Editor: Sigit Ariyanto
Reporter: Yustina Kartika Gati
Videografer: Ramadhan Aji Prakoso
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #LIVE UPDATE   #selebgram   #Bogor   #judi online

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved