Selebritis
Pamer Foto Mesra Nempel ke Gading Marten, Unggahan Gisella Anastasia Banjir Doa Rujuk
TRIBUN-VIDEO.COM - Gisel dan Gading Marten didoakan rujuk setelah pamer foto mesra di media sosial.
Dalam unggahan Instagram Gisel, ia memperlihatkan momen perayaan HUT ke-78 RI yang dirayakan di sekolah anaknya, Gempi.
Gisel terlihat berfoto mesra dan menempelkan badannya dengan sang mantan suami, Gading Marten.
Janda satu anak itu lantas mengatakan, momen tersebut merupakan hal yang tidak bisa diulang lagi.
Baca: Gading Marten Bangga Lihat Perilaku Gempi di Rumah, Tak Sungkan Bantu Kucek Cucian dan Lipat Baju
"Karna waktu gak bisa terulang. Dan senyum yg terukir gak bisa dipaksakan," tulis Gisel di Instagram, Jumat (18/8/2023).
"Dari nemenin Gempi hari ini aku merasa kemerdekaan, kebersamaan, kedamaian, kesatuan dan kesepakatan," imbuh dia.
Baca: Alami Hal Serupa, Gisella Anastasia Dukung Rebecca Klopper yang Terngah Terseret Kasus Video Syur
"Semuanya ga bisa dibeli dengan uang. Priceless," katanya.
Unggahan itu pun dikomentari Gading dengan empat emotikon hati.
Komentar tersebut lantas memicu beragam spekulasi bahwa Gading dan Gisel kembali menjalin hubungan.
Para warganet pun langsung mendoakan agar keduanya kembali rujuk.
(Tribun-Video.com/Iraka)
Artikel ini telah tayang di TribunLampung.co.id dengan judul Gisel Foto Bareng Gading Marten, Banjir Doa Rujuk
# Gisella Anastasia # Gading Marten # Gisel dan Gading rujuk # Gisel dan Gading
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribun Lampung
Tribun Video Update
Kado Spesial untuk Gempi dapat HP Pertama di Usia 10 Tahun, Gisel & Gading Terapkan Aturan Ketat
Sabtu, 18 Januari 2025
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Film Modal Nekad, Kakak Beradik yang Kerap Tak Akur, Dibintangi Gading Marten dan Gisella
Senin, 16 Desember 2024
Sinopsis
First Look Film Drama Komedi Modal Nekad: Gading,Gisel hingga Gempi Bakal Saling Adu Akting
Minggu, 17 November 2024
Tribun Video Update
Gisella Anastasia Pamer Pose Mesra dengan Yoshi Sudarso, Warganet Malah Bahas Gading Marten
Kamis, 14 November 2024
KOPDAR SELEB
Kopdar Seleb #2: Denny Sumargo vs Farhat Abbas hingga Kedekatan Gading Marten dan Medina Dina
Selasa, 12 November 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.