Senin, 12 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Airlangga Hartarto Hadiri Harlah ke 25 PKB & Syukuran 1 Abad NU di Solo, Kenakan Batik Warna Kuning

Minggu, 23 Juli 2023 15:59 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menggelar syukuran puncak hari lahir (Harlah) ke-25 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (23/7/2023).

Tampak, Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto hadir dalam acara tersebut.

Terlihat, Airlangga Hartarto bersama rombongannya, turun dari mobil pribadinya warna hitam.

Baca: Prabowo Subianto hingga Ganjar Pranowo akan Hadir di Harlah ke-25 PKB di Manahan Solo

Baca: Situasi Terkini Jelang Puncak Harlah ke-25 PKB di Manahan Solo, Kader Mulai Penuhi Lokasi Acara

Tampak, Airlangga Hartarto bersama sejumlah staf nya kompak mengenakan setelan batik warna kuning.

Airlangga juga terlihat mengenakan peci warna hitam dan langsung memasuki Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah.

(Tribun-Video.com)

# Airlangga Hartarto # Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) # Stadion Manahan

Editor: Aprilia Saraswati
Reporter: Sandy Yuanita
Videografer: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved