Terkini Daerah
Anggi Pengantin yang Kabur Kini Menyesal: Diceraikan Suami, Nasib Cintanya Terhalang Beda Keyakinan
TRIBUN-VIDEO.COM - Anggi Anggraeni (21), pengantin baru asal Bogor, Jawa Barat yang kabur sehari setelah menikah mengaku menyesal.
Namun penyesalan itu tidak disampaikan secara langsung kepada keluarganya di Rancabungur.
Pasalnya, Anggi belum berani pulang ke rumah lantaran malu atas perbuatan yang dilakukannya.
Menurut kerabat, perempuan berusia 21 tahun itu kini tinggal di sebuah rumah kontrakan di Jakarta.
Baca: BIKIN NYESEK! Inilah Momen Haru Fahmi Husaeni Bakar Undangan Pernikahannya yang Gagal Terwujud
Baca: Geger! Kronologi Selebgram Meylisa Zaara Alami KDRT seusai Pergoki Suami Chat Mesra dengan Pria Lain
Namun tidak diketahui apakah Anggi tinggal bersama mantan kekasihnya, Adriaman Lase.
Kepada keluarga di Bogor, Anggi mengaku menyesal karena melakukan sesuatu tanpa memikirkan risikonya.
"Kepada pihak keluarga Anggi hanya mengaku menyesal karna telah berbuat suatu keputusan tanpa memikirkan resikonya," kata kerabat Anggi yang enggan disebutkan namanya, dikutip dari TribunnewsBogor.com, Rabu (12/7).
Ia pun harus menelan pil pahit yakni diceraikan oleh suaminya, Fahmi Husaeni (26).
Sementara terkait cintanya dengan Adriaman Lase juga belum jelas karena terhalang perbedaan keyakinan.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul Miris Nasib Pengantin Bogor, Luntang Lantung di Jakarta, Pernikahan dengan Pacar Terganjal Keyakinan
Host: Agung Laksono
VP: Aura Dewi Arafuru
# Pacar # Anggi # Menyesal # Suami
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Aura Dewi Arafuru
Sumber: Tribunnews Bogor
TRIBUNNEWS UPDATE
Motif Kasus Pembunuhan di Sidakarya, Pelaku Sakit Hati DIkatai Mokondo & Ingin Kuasai Harta Korban
7 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Kronologi Pria Asal Sragen Tikam Leher Kekasih di Bali hingga Penangkapan Pelaku Berlangsung Sengit
7 hari lalu
Live Tribunnews Update
LIVE: Gelap Mata Usai Dikatai Mokondo, Pria Asal Sragen Habisi Nyawa Pacar di Bali
7 hari lalu
Viral News
Kesal Terus Ditagih Utang Rp 1,5 Juta, Pria di Ciamis Nekat Habisi Kekasihnya Sendiri & Lakban Jasad
Senin, 28 April 2025
Terkini Daerah
Keluarga Ungkap Kejanggalan Alasan Mulyana Bunuh Pacar karena Hamil, Hasil Autopsi Mengejutkan
Rabu, 23 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.