Kabar Selebritis
Ndarboy Genk & Happy Asmara Rilis Lagu "Selamat Tinggal Kekasih" Tepat Hari Pernikahan Denny Caknan
TRIBUN-VIDEO.COM - Pedangdut Happy Asmara merilis video musik live version dari lagu berjudul "Sadar Posisi" pada Kamis (6/7/2023).
Sementara perilisan lagu tersebut bertepatan dengan pengumuman bahagia Denny Caknan yang akan segera menikahi gadis pujaan hatinya, Bella Bonita.
Menanggapi hal tersebut, Denny Caknan diduga langsung menyindir Happy Asmara melalui aplikasi Threads dan Instagram story.
Dalam unggahan itu, Denny Caknan mempersilahkan seseorang untuk memanfaatkan dirinya.
Baca: Cak Sodiq Hadiri Akad Nikah Denny Caknan dan Bella Bonita, Dikabari Sang Penyanyi H-3 Nikahan
Baca: SAH Nikahi Bella Bonita, Penyanyi Denny Caknan Bocorkan Tanggal Ngunduh Mantu: Agustus!
Pasalnya lagu itu menceritakan tentang seseorang yang patah hati karena ditinggal menikah mantan kekasihnya.
Meski begitu, 'Sadar Posisi' mendapatkan respon yang positif dari para warganet khususnya dari fans Happy Asmara.
Bahkan dengan cepat, music video Sadar Diri langsung menempati posisi trending 1 di Youtube.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Denny Caknan Menikah Hari Ini, Happy Asmara Disemangati Warganet setelah Rilis Lagu "Sadar Posisi"
Host: Maria Nanda
Vp: Anggraini
#beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #viral #viraldimediasosial #viralvideo # happy asmara # denny caknan # bella bonita # menikah # nikah # mantan # lagu # ndarboy genk # ndarboy # sindir
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: Anggraini Puspasari
Sumber: Tribun Jabar
To The Point
Warga Berkelamin Ganda Nikahi Perempuan di Bone, Sempat Disangka Cinta Sesama Jenis, Ini Faktanya
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.