LIVE UPDATE
Golkar Ungkap Syarat bagi Sosok Penerus Bupati Karanganyar: Bisa Lanjutkan Program Juliyatmono
TRIBUN-VIDEO.COM - Juliyatmono sudah menjabat sebagai Bupati Karanganyar sebanyak dua periode.
Hal itu berarti Juliyatmono tidak bisa meneruskan pemerintahan di Kabupaten Karanganyar sebagai Bupati Karanganyar di Pilkada 2024 nanti.
Baca: Sekjen Golkar Akan Tetap Usung Airlangga Jadi Capres Pemilu 2024, Minta Dukungan Kader Muda
Baca: Ridwan Kamil Digoda PDIP soal Bakal Cawapres Ganjar, Golkar Tegas Tetap Usung Airlangga Jadi Capres
Lalu, siapa yang pantas menjadi pengganti Juliyatmono sebagai Bupati Karanganyar nanti?
Ketua DPD II Partai Golkar Karanganyar Ilyas Akbar Almadani mengatakan sosok yang cocok menjadi Bupati Karanganyar yaitu bisa melanjutkan program Juliyatmono. (*)
Host: Yustina Kartika
VP: Yohanes Anton
# Golkar # Karanganyar # Juliyatmono # Bupati Karanganyar
Reporter: Yustina Kartika Gati
Videografer: Ramadhan Aji Prakoso
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribun Video
Nasional
ALASAN Disdikbud Karanganyar Bolehkan Sekolah Al Azhar Study Tour hingga ke Paris
4 hari lalu
Tribunnews Update
Beda dengan Dedi Mulyadi, Disdikbud Karanganyar Perbolehkan Sekolah Al-Azhar Study Tour ke Paris
4 hari lalu
Tribunnews Update
Golkar: Pilpres 2024 Sah! Gibran Tak Melanggar, Pintu Pemakzulan Konstitusional Masih Tertutup
6 hari lalu
Live Update
Sudah Terkumpul Rp 32 M, Dana Bagi Hasil Koperasi Dinar Mulia Karanganyar Malah Macet, Nasabah Cemas
Selasa, 6 Mei 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Respons Golkar soal Prabowo Subianto Disebut 'Presiden Boneka' di Bawah Bayang-bayang Jokowi
Selasa, 6 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.