Sinopsis
Sinopsis Film A Man Called Otto, Dibintangi Tom Hanks, Tayang di Netflix
TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut ini sinopsis film A Man Called Otto yang tayang di Netflix.
Film A Man Called Otto yang tayang di Netflix memiliki cerita menarik tentang seorang pria sebatang kara.
Penasaran dengan sinopsis film A Man Called Otto yang tayanng di Netflix? Simak selengkapnya di bawah ini.
Kisah bermula ketika pria sebatang kara bernama Otto harus menjalani hidup tanpa siapapun di masa tuanya.
Otto ditinggal sang istri untuk selama-lamanya. Ia pun terpaksa pensiun dari pekerjaannya setelah mendiang sang istri meninggal dunia.
Hidup seorang diri membuat Otto sempat mengalami depresi hingga membuatnya menjadi tempramen.
Baca: Sinopsis Film Netflix The Mother, Perjuangan Ibu Lindungi Putrinya, Dibintangi Jennifer Lopez
Ia melihat di sekitar rumahnya tampak melakukan hal yang salah di mata Otto.
Sehingga membuat Otto kerap marah dan protes dengant tetangganya.
Kejadian semakin membuat Otto panas ketika ia menemukan kotoran anjing di depan rumah.
Ia lantas memarahi tetangganya yang memiliki anjing karena hal itu menganggu hidupnya.
Berulang kali menegur tetangganya, Otto hanya menggerutu dengan keras.
Bahkan ia sempat melakukan rencana bunuh diri karena merasakan hidup seorang diri yang begitu pelik.
Lalu suatu hari datanglah tetangga baru yang tinggal di depan rumah Otto.
Mereka memiliki dua orang putri yang tak disukai Otto. Namun tak menyurutkan Otto untuk membantu mereka.
Oleh karena itu, mereka sering meminta bantuan Otto ketika kesusahan.
Otto pun merasa ada kesibukkan ketika para tetangganya meminta bantuan.
Baca: Sinopsis Film Get Smart, Aksi Steve Carell Jadi Agen Mata-mata Rahasia, Tayang di Netflix
Walaupun menggerutu, Otto tetap melakukan hal itu demi kebaikkannya sendiri.
Lambat laun Otto mulai merasakan nyaman dengan para tetangganya hingga ia kerap menghadiri acara.
Kedekatan Otto dengan para tetangga membuatnya mengurungkan niat untuk melakukan bunuh diri.
Ia merasa memiliki keluarga baru setelah melakukan banyak hal dengan tetangganya.
Lanta seperti apa keseruan hidup Otto diusianya yang ke-60 tahun?
Temukan jawabannya di film Otto yang tayang di Netflix sejak 6 Mei 2023.
Sutradara dari film ini adalah Marc Forster yang menghadirkan aktor papan atas seperti Tom Hanks, Rachel Keller, dan Manuel Garcia Rulfo.
(*)
Artikel ini telah tayang di Sripoku.com dengan judul Sinopsis Film A Man Called Otto, Pria Sebatang Kara Jalani Hidup di Masa Tua, Tayang di Netflix
# Netflix # film # sinopsis
Sumber: Sriwijaya Post
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Cocote Tonggo, Film Komedi Terbaru Bayu Skak, Tayang di Bioskop 15 Mei 2025
1 hari lalu
Sinopsis dan Jadwal Film
Trending di YouTube! Trailer dan Sinopsis Film Horor The Conjuring: Last Rites
1 hari lalu
Sinopsis dan Jadwal Film
Trending! Ini Sinopsis Film Komedi GJLS Ibuku Ibu-Ibu: 3 Bersaudara Gagalkan Nikah Ayahnya
2 hari lalu
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Film Squid Game Season 3 Lengkap: Boneka Cheol-su Mendadak Muncul, Tayang pada 27 Juni 2025
2 hari lalu
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Film Gowok: Kamasutra Jawa, Film untuk 17 Tahun Ke Atas, Tayang di Bioskop 5 Juni 2025
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.