Mudik 2023
Pemudik Terpantau Mulai Padati Arus Tol Cikopo-Palimanan KM 72
TRIBUN-VIDEO.COM - Ruas tol di Cikopo-Palimanan KM 72 terpantau mulai dipadati pemudik, Selasa (18/4/2023), sore.
Meski demikian arus mudik terpantau lenggang dan lancar.
Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut peningkatan arus mudik H-4 Lebaran 2023, Selasa (18/4) mencapai 30% dibanding hari-hari sebelumnya.
Lonjakan arus mudik tersebut terjadi di berbagai daerah seperti Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat hingga Yogyakarta.
Sejumlah rekayasa lalu lintas akan dimulai pada hari ini Selasa (18/4) mulai dari contra flow hingga one way.
Berikut jadwal One Way dan Contra Flow Arus Mudik:
Jadwal One Way Arus Mudik
KM 72 Tol Cipali sampai KM 414 Tol Kalikangkung
- SELASA (18/3/2023), pukul 14.00 - 24.00 WIB
- RABU (19/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
- KAMIS (20/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
- JUMAT (21/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
Jadwal Contra Flow Arus Mudik
KM 47 Tol Karawang Barat sampai KM 72 Tol Cipali
- SELASA (18/3/2023), pukul 14.00 - 24.00 WIB
- RABU (19/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
- KAMIS (20/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
- JUMAT (21/3/2023), pukul 08.00 - 24.00 WIB
Simak selengkapnya pada video di atas. (*)
Baca: Kemacetan Panjang di Tol Cipali, Tiga Lajur hingga Bahu Kendaraan Dipadati Kendaraan Pribadi Pemudik
Baca: LIVE: Pantauan Udara di Rest Area Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) Purwakarta, Selasa 18 April
#Pemudik lebaran #jalur mudik #ruas tol cipali #tol Cikopo-Palimanan (Cipali)
Video Production: Fransisca Ellen Kumala Sari
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Amankan Jalur Mudik, Polda Kaltara Siapkan Operasi Ketupat Kayan 2025 Menyambut Lebaran
Rabu, 19 Maret 2025
Live Update
Pemudik Hati-hati, Jalur Lintas PALI-Musi Rawas Belum Siap Dilalui, Sejumlah Lubang Belum Diperbaiki
Senin, 17 Maret 2025
Local Experience
Buka Sejak Tahun 1978, Tempat Makan Terkenal Ini Berada di Jalur Mudik Pantura Semarang
Jumat, 17 Mei 2024
Terkini Daerah
Sering Terjadi Kecelakaan, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalur Mudik Pantura Karawang sebagai Protes
Rabu, 13 Maret 2024
Nasional
Mudik Tanpa Macet ke Bandung dan Sekitarnya Naik Helikopter Rp 12 Juta dari Bandara Soekarno-Hatta
Kamis, 20 April 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.