Terkini Daerah
Jokowi Lakukan Kunjungan Kerja di Boyolali Ditemani Ganjar Pranowo, Langsung Menyapa Pedagang
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja di Boyolali, Senin (10/4/2023).
Dia tiba sekira pukul 09.30 WIB.
Dalam rombongan tampak Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.
Ada juga Bupati Boyolali, Said Hidayat.
Baca: Sandiaga Uno Sudah Minta Arahan Presiden Jokowi, terkait Rencana Gabung Partai PPP
Baca: Ramadhan Jokowi di Solo: Sebar Sedekah di Pasar Kembang, Pasar Kadipolo dan Pasar Jongke
Jokowi langsung menyapa pedagang ketika sampai di Lokasi.
Dia berbincang singkat dalam momen itu.
Pengamanan di lokasi terlihat ketat dengan penjagaan TNI dan Polri.
# Jokowi # Ganjar Pranowo # Boyolali # pedagang
Sumber: TribunSolo.com
Terkini Nasional
Mahasiswi ITB Ditangkap atas Kasus Meme Prabowo-Jokowi Ciuman, Pihak Kampus Akhirnya Beri Respons
3 hari lalu
tribun video update
Bela Mahasiswi ITB yang Ditangkap seusai Sebar Meme Prabowo -Jokowi 'Ciuman', Istana: Baiknya Dibina
3 hari lalu
Terkini Nasional
Sosok Rektor UGM yang Diseret di PN Sleman! Keaslian Ijazah Jokowi Jadi Boomerang Kampus Ternama
3 hari lalu
tribunnews update
Rocky Gerung Sentil Kasus Meme Prabowo-Jokowi: Kalau Jadi Preseden, Akan Ada Ribuan yang Ditangkap
3 hari lalu
Terkini Nasional
Susno Duadji Komentari Isu Ijazah Palsu Jokowi: Dukung ke Ranah Hukum, Bareskrim yang Buktikan
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.