Asian Games 2018
Menikmati Nuansa Asian Games di Asian Fest
Laporan wartawan TribunJakarta.com, Rafdi Ghufran
TRIBUN-VIDEO.COM, TANAH ABANG - Asian Fest yang digelar di Gelora Bung Karno (GBK), Tanah Abang, Jakarta Pusat turut memeriahkan perhelatan Asian Games 2018.
Asian Fest sendiri menyediakan berbagai makanan, minuman serta hiburan bagi pengunjung Asian Games 2018.
Kawasan itu pun ikut dipercantik dengan lampion, bendera, patung aneka warna serta kemerlap lampu di malam hari.
Pantauan TribunJakarta.com Selasa (21/8/2018), sejumlah pengunjung tampak menikmati santapan mereka masing-masing di Asian Fest.
Di GBK sendiri Asian Fest terbagi atas tiga tempat yaitu, Zona Bhin-bin, Zona Kaka dan Zona Atung.(*)
TONTON JUGA:
Video Production: Alfin Wahyu Yulianto
Sumber: TribunJakarta
Viral News
MIRIS! NENEK-NENEK TERTANGKAP Basah Curi 16 Baju di Pasar Tanah Abang, Pemilik Toko Pukul Pelaku
Minggu, 11 Januari 2026
Viral
Nenek Maling 16 Baju di Tanah Abang Ketahuan Gara-gara Barang Jatuh dari Gamis, Berakhir Damai
Minggu, 11 Januari 2026
BUKAN VIRAL STORY
BUKAN VIRAL STORY: Deretan Event Besar Sepanjang Tahun 2026, Ada Fifa World Cup hingga Asian Games
Selasa, 6 Januari 2026
Tribunnews Update
Tembus Target! Indonesia Berhasil Rebut 80 Emas SEA Games 2025, Erick Bersyukur Tempati Posisi Ke-2
Kamis, 18 Desember 2025
Viral
Emak-emak Diarak di Tanah Abang usai Ketahuan Mencopet, Dibebaskan setelah Kembalikan Dompet Korban
Rabu, 26 November 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.