Terkini Nasional
Kemenag Umumkan Hasil Sidang Isbat Awal Ramadhan 1444 H, Puasa Mulai Kamis 23 Maret
TRIBUN-VIDEO.COM - Pemerintah melalui Kementerian Agama RI mengumumkan 1 Ramadan 1444 Hijriah jatuh pada Kamis (23/3/2023).
Hal ini diumumkan oleh Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas pada konferensi pers sidang Isbat yang digelar pada Rabu (22/3/2023).
Sidang isbat sebelumnya dilaksanakan secara luring di Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kementerian Agama.
Dikutip TribunWow.com hal ini disampaikan langsung melalui YouTube Kemenag RI.
Dikutip dari Tribunnews, sebelum pengumuman sidang Isbat oleh pemerintah, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) juga telah menetapkan awal Ramadan 1444 H di tanggal yang sama yakni 23 Maret 2023.
Di sisi lain, Muhammadiyah sebelumnya juga telah mengumumkan bahwa 1 Ramadan jatuh pada 23 Maret 2023.
(*)
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul BREAKING NEWS - Kemenag Umumkan Hasil Sidang Isbat Awal Ramadhan 1444 H, Puasa Mulai Kamis 23 Maret
# sidang isbat # Ramadhan # Kementerian Agama RI # Yaqut Cholil Qoumas # Menteri Agama
Video Production: Afifah Maelani
Sumber: TribunWow.com
Tribunnews Update
Momen Menag Jadi Juru Foto di Peresmian Terminal Haji, Pakai HP Jemaah Potret Presiden & Calon Haji
6 hari lalu
Tribunnews Update
Sosok Fachrul Razi, Menteri Agama Era Jokowi yang Ikut Dukung Pencopotan Gibran dari Wapres
Minggu, 27 April 2025
Tribunnews Update
Reaksi Menag soal Pemotongan Gaji oleh Jan Hwa Diana untuk Karyawan UD Sentosa Seal yang Salat Jumat
Minggu, 20 April 2025
Live Update
Polresta Mamuju Catat Ada 53 Kasus Lakalantas selama Ramadhan 1446 Hijriah, 5 Korban Meninggal Dunia
Jumat, 11 April 2025
Live Update
Walkot Tasikmalaya Laksanakan Salat Id Perdana di Masjid Agung seusai Dilantik Jadi Kepala Daerah
Senin, 31 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.