Kamis, 15 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Kepala Desa di Banten Disuntik Mati oleh Mantri, Keluarga Duga Pelaku Sudah Rencanakan Pembunuhan

Senin, 13 Maret 2023 21:56 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang Kepala Desa di Banten meninggal dunia di tangan Mantri berinisial S pada Minggu (12/3).

Korban dibunuh dengan cara ditusuk menggunakan jarum suntik berisi cairan beracun.

Kuasa hukum keluarga korban, Eki Wijaya Pratama meminta Polres Serang Kota untuk objektif dalam mengungkap kasus pembunuhan kliennya.

Baca: Ibu di Belgia Minta Disuntik Mati seusai Bunuh 5 Anak, Psikolog: Isyarat Menghormati Anaknya

Pihaknya juga meminta pelaku dijerat pasal pembunuhan berencana atau pasal 340 KUHP.

Eki menilai, pelaku telah merencanakan pembunuhan tersebut dengan dibuktikan membawa suntikan isi cairan beracun.

Lebih lanjut Eki mengatakan bahwa pihaknya memiliki analisa hukum yang jelas.

Baca: Terlibat Cekcok, Mantri di Serang Banten Suntik Mati Kades saat Bertamu ke Rumah Korban

Sementara, Tedi Sumantri selaku adik korban berharap pelaku bisa diusut secara adil. (Tribun-Video.com/Tribunnews.com)

Baca juga berita terkait di sini

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kepala Desa di Banten Tewas Disuntik Mantri, Keluarga Minta Pelaku Dijerat Pasal 340

# TRIBUNNEWS UPDATE # disuntik mati # pembunuhan # Kepala Desa # kades # Serang

Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved