Terungkap, Ammar Zoni Beli Sabu dari Kampung Boncos Melalui Sopirnya
Jumat, 10 Maret 2023 19:54 WIB
Tribunnews.com
TRIBUN-VIDEO.COM - Artis Ammar Zoni kembali ditangkap polisi terkait kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabu. Terungkap jika Ammar Zoni membeli barang haram tersebut dengan berat 1 gram dari Kampung Boncos, Palmerah, Jakarta Barat.
"Beli sabunya di daerah Boncos," kata Kasat Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan Kompol Achmad Achmad Ardhy saat dihubungi, Jumat (10/3/2023).(*)
Editor: Srihandriatmo Malau
Sumber: Tribunnews.com
Sumber: Tribunnews.com
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.