LIVE UPDATE TRAVEL
Manfaatkan Limbah Jadi Vas Bunga & Sandal, Warga Pamekasan Madura Kirim Barang hingga Korea Selatan
TRIBUN-VIDEO.COM - Masyarakat Pamekasan, Madura memanfaatkan limbah menjadi benda kreatif seperti vas bunga dan sandal.
Pemafaatan limbah dari bahan serabut kelapa ini bahkan sudah tembus ke pasar internasional.
Baca: Keren! Bangun Sekolah Pakai Limbah Plastik Tahan Gempa
Pembina Kerajinan Serabut Kelapa, Moh Arifin Hanafi menjelaskan, vas bunga dan sandal yang terbuat dari serabut kelapa ini banyak permintaan dari luar negeri seperti Belanda, Cina, Malaysia dan Korea Selatan.
Catatan dia, hasil penjualan kerajinan dari serabut kelapa ini dari bulan September 2022 hingga Februari 2023 terus meningkat sekitar 70 persen. (*)
# limbah # vas bunga # sandal
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Polda Kalsel Temukan Tumpukan Limbah Medis Berbahaya-Beracun di Kompleks Perumahan Warga Banjar
7 hari lalu
Regional
Banyak Ikan Mati Diduga Kena Limbah Berbahaya, Bupati Muara Enim Geram dan akan Jatuhkan Sanksi
Kamis, 24 April 2025
Regional
Banyak Ikan Mati Diduga Kena Limbah Berbahaya, Bupati Muara Enim Geram dan akan Jatuhkan Sanksi
Kamis, 24 April 2025
Regional
Banyak Limbah Kayu Hanyut Imbas Hujan, Warga Mengeluh Hambat Transportasi Sungai di Malinau
Rabu, 16 April 2025
Selebritis
Modelnya Minimalis dan Simpel, Harga Sandal Jepit Baby Lily Bikin Netizen Syok: Mahal Banget!
Kamis, 10 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.