Kamis, 15 Mei 2025

LIVE UPDATE

Ambulans vs Truk Alami Kecelakaan di Perempatan Tonjong Ciamis, Bawa Bayi Berusia Satu Hari

Kamis, 23 Februari 2023 20:23 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Kecelakaan maut antara mobil ambulans dan truk bermuatan makanan ringan di Jalan Perempatan Tonjong, Kabupaten Ciamis, Kamis (23/2/2023).

Kecelakaan tersebut terjadi sekira pukul 09.10 WIB.

Di dalam mobil ambulance total ada enam orang yaitu sopir, suster, pasien bayi, dan keluarga pasien tiga orang.

Sementara pengendara truk hanya satu orang sopir saja.

Menurut saksi yang ada di lokasi kecelakaan, Aep Saepudin yang merupakan tukang tambal ban melihat secara langsung kecelakaan tersebut dan ambulance sempat terguling dua kali sampai pada posisi terbalik.(*)

Baca: Ibu Bhayangkari Menangis saat Melihat Suami Selamat dari Kecelakaan Helikopter

Baca: Kecelakaan Beruntun Lima Kendaraan di Kota Jambi, Ada Dua Mobil Vs Tiga Motor

# kecelakaan # ambulans # truk # Kabupaten Ciamis

Editor: Khaira Nova Hanugrahayu
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribun Video

Tags
   #kecelakaan   #ambulans   #truk   #Kabupaten Ciamis

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved