Kamis, 15 Mei 2025

LIVE UPDATE TRAVEL

Tempat Wisata SR Coffee and Homestay Bandar Lampung, Hadirkan Suasana Homie dan Dekorasi Estetik

Kamis, 23 Februari 2023 17:17 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - SR Coffee and Homestay di Bandar Lampung bisa menjadi jujugan yang tepat saat libur tiba.

Sesuai namanya, selain nongkrong anda juga bisa menginap di tempat ini.

Suasana di SR Coffe and Homestay ini pun sangat nyaman dengan nuansa homie dan dekorasi yang estetik.

Baca: 162 Wisatawan Asing Penumpang Cruise Ship MS Silver Muse Jelajahi Tempat Wisata Bantimurung Maros


Selain itu SR Coffe and Homestay juga memiliki menu menarik berupa racikan kopi susu gula aren dengan buah.

Jika penasaran, anda bisa datang ke SR Coffe and Homestay secara langsung.

Tepatnya di Jalan Rajawali II Nomor 34, Tanjung Agung Raya, Kecamatan Tanjungkarang Timur, Kota Bandar Lampung. (*)

# tempat wisata # coffee # Homestay

Reporter: Ariska Nur Choirina
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #tempat wisata   #coffee   #Homestay

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved