Minggu, 11 Mei 2025

Kesehatan

Dampak Buruk Sering Emosi Bisa Ganggu Kesehatan Mental, Begini Cara Tepat Mengatasinya

Selasa, 21 Februari 2023 21:14 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Mudah marah tentunya memengaruhi seseorang dalam mengambil sebuah keputusan.

Bahkan seseorang yang mudah marah tidak mampu untuk mengendalikan emosi.

Bila sulit mengendalikan emosi bisa meledak dan dapat terlibat konflik dengan orang lain.

Baca: Ragam Khasiat Minum Teh Daun Kelor untuk Kesehatan, Termasuk Menurunkan Kolesterol

Berikut cara untuk mengendalikan emosi, yaitu:

1. Habiskan waktu dengan diri sendiri

2. Dengarkan musik

3. Ekspresikan kemarahan

Baca: Tips Meningkatkan Imunitas dengan Konsumsi Manggis, Inilah Sederet Manfaatnya untuk Kesehatan

4. Berhenti bicara, lalu berpikir

5. Berhitung

6. Jalan-jalan.

Hal tersebut dapat meningkatkan aliran darah dan menjernihkan pikiran dari stres. (*)

(Tribun-Video/TribunKesehatan)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul 6 Cara Mengendalikan Emosi untuk Kamu yang Mudah Marah, Cocok untuk Menjaga Kesehatan Mentalmu

# dampak buruk # emosi # kesehatan mental # 

Editor: Wening Cahya Mahardika
Reporter: chalida husna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #dampak buruk   #kesehatan mental   #emosi

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved