Lirik Lagu
Lirik Lagu Aku Milikmu - Dewa 19: Coba Dengarkanlah Sumpahku
TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut Lirik Lagu Aku Milikmu Dewa 19 Lengkap :
Terdengar lirih bisikanmu
Di antara bayang-bayangmu
Terucap kata cinta
Yang dulu tersimpan
Dan tak mau pergi
Sekejap cinta yang terjalin
Dan menjadi sebuah cerita
Yang tak mungkin terlupa
Terukir di hati
Dan tak mau pergi
Mungkinkah kumiliki
Cinta seperti ini lagi
Jangan biarkan aku
Kehilangan dirimu
Coba dengarkanlah sumpahku
(Janji suci) dari hati
Aku cinta kamu
Jangan dengar kata mereka
Yang tak ingin kita satu
Yakinkan aku milikmu
Aku milikmu
Jalinan cinta tulus suci
Terpadu terikat erat
Jangan terpisah lagi
Waktu 'kan menguji
Cinta kita berdua
Mungkinkah kumiliki
Cinta seperti ini lagi
Jangan biarkan aku
Kehilangan dirimu
Coba dengarkanlah sumpahku
(Janji suci) dari hati
Aku cinta kamu
Jangan dengar kata mereka
Yang tak ingin kita satu
Yakinkan aku milikmu
Aku milikmu
Mungkinkah kumiliki
Cinta seperti ini lagi
Jangan biarkan aku
Kehilangan dirimu
Coba dengarkanlah sumpahku
(Janji suci) dari hati
Aku cinta kamu
Jangan dengar kata mereka
Yang tak ingin kita satu
Yakinkan aku milikmu
Aku milikmu
Coba dengarkanlah sumpahku
(Janji suci) dari hati (dari lubuk hati)
Aku cinta kamu (aku cinta kamu)
Jangan dengar kata mereka
Yang tak ingin kita satu
Yakinkan aku milikmu
Aku milikmu
Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul Lirik Lagu Aku Milikmu Dewa 19 Lengkap
# Lagu Aku Milikmu - Dewa 19 # Aku Milikmu - Dewa 19
Sumber: Tribun Jogja
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.