Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE

Petaka Objek Wisata Umbul Cokro Klaten, Dahan Pohon Trembesi 50 Tahun Ambruk, Hancurkan Satu Warung

Selasa, 14 Februari 2023 22:40 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM- Dahan pohon berdiameter 60 centimeter patah dan menimpa sebuah warung yang berada tepat dibawanya.

Peristiwa tersebut terjadi di Obyek Mata air Cokro (OMAC) tepatnya di kawasan Kecamatan Tulung, Klaten, Senin (13/02/2022) pagi.

Baca: Pohon Tumbang Timpa Mobil & Rumah Warga di Manggarai, 2 Orang Terluka, Kerugian Capai Rp 50 Juta

Baca: Hujan Deras hingga Akibatkan Pohon Tumbang Membuat Jalan Nasional Kutacane - Gayo Lues Terganggu


Beruntung tak ada korban jiwa akibat kejadian tersebut namun kerugian ditaksir berkisar hingga jutaan rupiah. (*)

# Obyek Mata air Cokro # Kecamatan Tulung # Klaten

Editor: Aprilia Saraswati
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved