Kesehatan
Menjaga Kesehatan Rambut Pakai Bawang Putih, Inilah Sejumlah Manfaatnya
TRIBUN-VIDEO.COM - Rambut adalah mahkota untuk membuat seseorang lebih percaya diri.
Namun banyak permasalahan rambut yang kerap dikeluhkan, mulai dari ketombe hingga rambut rontok.
Sobat sehat bisa menjaga kesehatan rambut dengan menggunakan bawang putih.
Bawang putih kaya akan vitamin B-6, C, mangan, selenium, dan allicin.
Baca: Review Rangkaian Produk Kesehatan Rambut dari Tumbuh Lab, Diklaim Ampuh Perbaiki Rambut Rusak
Kandungan vitamin dan mineral tersebut yang berkhasiat meningkatkan kesehatan rambut.
Selain itu, sifat antimikroba dan anti-jamur pada bawang putih juga dapat menjaga kesehatan rambut sekaligus kulit kepala.
Meskipun hanya dianggap bumbu dapur saja, bawang putih memiliki ragam manfaat bawang putih untuk rambut, seperti memperkuat rambut, mempercepat pertumbuhan rambut, dan mencegah kerontokan hingga atasi ketombe
(Tribun-Video/TribunBatam.id)
Artikel ini telah tayang di TribunBatam.id dengan judul 5 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan Rambut, Atasi Ketombe hingga Kerontokan
Sumber: Tribun Batam
Shopping Live Update
Dapat Uang Sembako Rp 400 Ribu, Ini Deretan Bansos yang Cair September 2024, Siap Disalukan ke KPM
Kamis, 12 September 2024
BREAKING NEWS
BREAKING NEWS: Paus Fransiskus Kunjungi KWI untuk Temui Warga Penerima Manfaat dan Disabilitas
Kamis, 5 September 2024
Nasional
HORE! Bansos Pangan Beras 10 Kilogram Tahap II Sudah Cair, Siap Disalurkan untuk 269.000 KPM
Minggu, 5 Mei 2024
PUASA SEHAT 2024
Sama-sama Tidak Makan, Ini Manfaat Alami Puasa Dibandingkan Diet Selama Bulan Ramadhan
Jumat, 5 April 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.