Kabar Selebriti
Pemeriksaan Lanjutan Venna Melinda Terkait Kasus KDRT Ferry Irawan: Bantah Kejadian Bogor
TRIBUN-VIDEO.COM - Venna Melinda diperiksa polisi lagi sebagai pelapor dan korban atas kasus dugaan KDRT Ferry Irawan.
Hari ini ia ditemani Hotman Paris Hutapea, Venna Melinda akan jalani pemeriksaan polisi di Gedung Ditreskrimum Mapolda Jatim, Kamis (26/1/2023)
Venna Melinda membantah adanya peristiwa 'kejadian di Bogor' yang disebut-sebut pengacara Ferry Irawan, Jeffry Simatupang
Baca: Natasha Wilona Buka Suara soal Kasus KDRT Venna Melinda, Sebut Bukan Settingan
Baca: Update Kasus KDRT Venna Melinda, Hari Ini Polisi Lakukan Pemeriksaan Lagi, Akan Ketemu Ferry Irawan?
Mantan Puteri Indonesia tahun 1994 itu, bakal menyerahkan semua bukti hasil visum luka bekas KDRT yang dilakukan Ferry Irawan terhadap dirinya.
Ibunda Verrell Bramasta tegas menolak mediasi atau tawaran berdamai dari sang suami.
Venna Melinda juga curhat mengenai perlakuan Ferry Irawan kepada mantan istrinya terdahulu
(*)
# Venna Melinda # KDRT # Ferry Irawan # Verrell Bramasta
Video Production: Lalu Yusuf Wibisono
Sumber: Tribun Jatim
Tribunnews Update
Heran Verrel Bramasta Kritik Barak TNI untuk Siswa Bandel, Bupati Purwakarta: Orangtua Saja Senang
5 hari lalu
Tribunnews Update
Pendidikan Ala Militer Dikritik, Bupati Purwakarta Tantang Verrel: Turun Sini, Jangan Cuma Wacana
5 hari lalu
Selebritis
Resmi Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Diduga Alami 4 Bentuk KDRT, Lapor ke Komnas Perempuan
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.