Kesehatan
Kenali Tanda Asam Lambung Naik yang Kerap Diwaspadai, Berikut Cara Menghilangkan Rasa Mual
TRIBUN-VIDEO.COM - Asam lambung adalah kondisi yang disebabkan oleh asam yang diproduksi oleh lambung.
Hal ini menyebabkan asam naik kekerongkongan hingga menimbulkan rasa tak nyaman.
Naiknya asam lambung biasanya ditandai dengan rasa mual.
Tak hanya itu saja, ada gejala lainnya seperti perut begah, perut kembung, sering sendawa, terasa panas di perut sampai ke dada (heartburn), diare, sembelit, sampai sakit perut.
Baca: Ferry Irawan Ternyata Cuma Jadikan Riwayat Asam Lambungnya Alibi, Terungkap Sehat saat Tes Kesehatan
Baca: Penderita Asam Lambung Wajib Tahu, 4 Buah Ini yang Tak Boleh Dimakan dalam Jangka Panjang
Ada beberapa cara menghilangkan mual karena Asam lambung naik ke dada, antara lain:
1. Ubah pola makan
2. Berhenti merokok
3. Hindari rebahan atau tidur setelah makan
4. Tinggikan sandaran kepala saat tidur
5. Minum wedang jahe
(Tribun-Video/Serambinews.com)
Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul Asam Lambung Naik ke Dada, Berikut Cara Mengatasinya dan 9 Obat Alami, Termasuk Gula Merah
# Asam Lambung # Cara Mengatasi # Gula Merah # Kesehatan
Reporter: chalida husna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Serambi Indonesia
Selebritis
Ayu Ting Ting Ungkap Kondisi Terkini Wendy Cagur: Sudah Membaik, Butuh Istirahat Dulu
Sabtu, 15 Maret 2025
Tribun Video Update
Cerita Melody Eks JKT48 Cemas hingga Asam Lambung Mendadak Naik sebelum Turun Lintasan Tanding Kuda
Sabtu, 2 November 2024
PUASA SEHAT 2024
Jangan Khawatir, Penderita Sakit Lambung Boleh Puasa Ramadhan dengan Tips Penting Ini
Jumat, 29 Maret 2024
TRIBUNNEWS UPDATE
Ayah David Langsung Asam Lambung saat Lihat Kuasa Hukum Mario Dandy Jenguk Sang Anak di Rumah Sakit
Selasa, 13 Juni 2023
Kesehatan
Cara Mudah Atasi Badan Demam Tanpa Konsumsi Obat: Minum Cukup Air hingga Hindari Pakaian Tebal
Kamis, 27 April 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.