Kesehatan
Kandungan Nutrisi dalam Buah Alpukat Bagus untuk Kesehatan Tubuh: Turunkan Kolesterol Tinggi
TRIBUN-VIDEO.COM - Alpukat adalah buah yang memiliki kandungan lemak baik untuk tubuh.
Buah ini memiliki tekstur yang lembut dan daging buahnya berwarna hijau.
Alpukat menjadi salah satu buah yang banyak disukai orang.
Ada beberapa nutrisi buah alpukat untuk kesehatan, yaitu vitamin K, vitamin B5 dan vitamin E.
Tak hanya itu, masih banyak kandungan vitamin lainnya dalam buah alpukat yang tentunya memberi kesehatan pada tubuh, yaitu:
1. Menurunkan kolesterol tinggi
2. Melancarkan pencernaan
Baca: Tanpa Obat! Menurunkan Kadar Kolesterol Bisa dengan Pola Hidup Sehat: Konsumsi Serat & Omega-3
Baca: Waspadai Tangan atau Kaki Kesemutan Bisa Jadi Tanda Kolesterol Tinggi, Begini Cara Mengatasinya
3. Menguatkan fungsi otak
4. Menyehatkan jantung dan menstabilkan hormon.
Buah alpukat juga cocok untuk menu diet.
(Tribun-Video/Seambinews.com)
Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul 10 Manfaat Alpukat untuk Kesehatan Tubuh Kata dr Zaidul Akbar, Nomor 3 dan 5 Belum Banyak Diketahui
Host: Chaulida Husna
VP: Allamsyah Yusuf Kurniawan
Reporter: chalida husna
Sumber: Serambi Indonesia
PUASA SEHAT 2024
Tips Aman Makan Gorengan Namun Bisa Menghindari Kolesterol Membandel
Selasa, 26 Maret 2024
LIVE UPDATE
Buah Alpukat Tetap Diburu Pembeli di Aceh Tengah meski Harganya Melambung Tinggi hingga Rp 30 Ribu
Senin, 26 Februari 2024
Kesehatan
dr. Zaidul Akbar Sebut Dua Jenis Minyak Ini Ampuh untuk Mengatasi Kolesterol
Minggu, 24 September 2023
TIPS & TRIK
Jangan Diabaikan! Coba Ikuti Sederet Tips Ini Untuk Atasi Insomnia Untuk Recovery Tubuh
Rabu, 16 Agustus 2023
Kabar Selebriti
Seusai Kalah Turnamen, Celine Evangelista Malah Semakin ANTUSIAS Buat Olahraga
Rabu, 26 Juli 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.