Minggu, 11 Mei 2025

Kabar Selebriti

KALEIDOSKOP 2022: Lahirkan Anak Kedua di Tahun 2022, Cut Meyriska & Roger Danuarta Merasa Bersyukur

Selasa, 27 Desember 2022 15:44 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Di tahun 2022, aktris Cut Meyriska menyandang status baru, yakni menjadi seorang ibu.

Setelah resmi menikah pada 17 Agustus 2019 silam, rumah tangga Cut Meyriska dan Roger Danuarta kini semakin lengkap.

Pasangan ini kembali dikaruniai seorang putra pada 22 April 2022 lalu.

Adik Shaquille Kaili Danuarta ini diberi nama Jourell Kenzie Danuarta.

Baca: KALEIDOSKOP 2022: 2022 Jadi Tahun Bahagia, Siti Badriah Lahirkan Putri Cantik, Intip Arti Namanya

"Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh

Alhamdulillah Hari Jumat 22 April 2022, telah lahir dengan Sehat dan Selamat Anak Kedua Kami.

Bayi Laki-Laki bernama Jourell Kenzie Danuarta," tulis Cut Meyriska.

Diketahui, Cut Meyriska melahirkan anak keduanya itu melalui proses caesar.

Baca: KALEIDOSKOP 2022: Sandang Status Baru sebagai Ibu, RS Tempat Persalinan Nikita Willy Jadi Sorotan

Rupanya, persalinan secara caesar itu dilakoni lantaran jarak dengan persalinan pertama Cut Meyriska cukup dekat.

Sebagai informasi, Cut Meyriska melahirkan anak pertamanya pada 17 Juli 2022. (*)

(Tribun-Video.com/Iraka)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kaleidoskop 2022: 10 Artis yang Melahirkan Tahun Ini, Aurel Hermansyah hingga Felicya Angelista

# Kaleidoskop 2022 # Cut Meyriska # Roger Danuarta # anak kedua # 

Editor: Wening Cahya Mahardika
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved