LIVE UPDATE
Ada Luka Tusuk di Tubuh Mahasiswa Malang yang Tewas di Kamar Kos, Polisi: Kuat Dugaan Dibunuh
TRIBUN-VIDEO.COM - Terdapat temuan baru dalam kasus tewasnya seorang mahasiswi perguruan tinggi negeri, Diah Agustin Lestariningsih (17).
Seperti diketahui, korban ditemukan meninggal di kamar kosnya yang terletak di Jalan Sumbersari Gang 5 C, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang pada Kamis (22/12/2022) lalu.
Baca: 8 Mahasiswi Korban Pelecehan Oknum Dosen Universitas Andalas Belum Lapor Polisi, Diduga karena Takut
Baca: Berita Solo Hari Ini: Pelaku yang Bunuh Mahasiswi UNS di Kawasan Pantai Ngrawe Terancam Hukuman Mati
Dari hasil penyelidikan polisi, temuan baru tersebut menguatkan bahwa korban diduga dibunuh.
Kasat Reskrim Polresta Malang Kota, AKP Bayu Febrianto Prayoga mengatakan, terdapat luka tusukan pada tubuh korban Diah Agustin Lestariningsih. (*)
# Kota Malang # Polresta Malang Kota # Kecamatan Lowokwaru
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
DPRD Kota Malang Tinjau Stadion Gajayana, Targetkan Kesiapan Venue Porprov Jawa Timur 2025
5 hari lalu
Live Update
Polisi Amankan Pemuda & Pelajar Mabuk yang Cekcok Berbuntut Pengroyokan di Kafe Kota Malang
7 hari lalu
Live Update
Tancap Gas, Wawali Kota Malang Buka Rembuk Koperasi Menuju 80 Ribu Koperasi Desa Merah Putih
Kamis, 1 Mei 2025
Live Update
Warung Lama H Ridwan di Pasar Besar Kota Malang Berdiri sejak 1925, Sajikan Menu Andalan Sate Komoh
Kamis, 17 April 2025
Live Update
2 Sepatu 'Branded' Digondol Maling Terekam CCTV di Kota Malang, Pelaku Foto Rak sebelum Mencuri
Senin, 14 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.