Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE

Rela Berangkat Lebih Awal, Pemudik Nataru dari Manokwari Khawatir Kehabisan Tiket Kapal Pelni

Jumat, 23 Desember 2022 19:39 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Pemudik Nataru di Manokwari rela berangkat lebih awal untuk membeli tiket kapal untuk jauh hari.

Satu dari calon penumpang, Herlina Sesa (50) mengatakan, ia mengantre membeli tiket KM Ciremai tujuan Jayapura untuk keberangkatan Senin, (26/12/2022).

Herlina Sesa memilih membeli tiket H-5 keberangkatan agar tak kehabisan tiket. (*)

Baca: Gelar Operasi Lilin 11 Hari, Ratusan Aparat Gabungan Bakal Amankan Nataru di Kabupaten Jayapura

Baca: Tinjau Kesiapan Pasukan Pengamanan Nataru, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Spontan Ikut Push Up

# Nataru # Manokwari # Kapal Pelni

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Nataru   #Manokwari   #Kapal Pelni

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved