PIALA DUNIA 2022
Angkat Koper di Piala Dunia hingga Disemprot Messi, Van Gaal 'Out' Tak Mau Lagi Jadi Pelatih Belanda
TRIBUN-VIDEO.COM - Louis van Gaal pamit dari jabatannya sebagai pelatih Timnas Belanda seusai kegagalan pada Piala Dunia 2022.
Jalan Belanda menuju gelar juara dunia harus pupus seusai kalah dari Argentina dalam laga perempat final di Ikonic Lusail Stadium, Sabtu (10/12/2022) dini hari WIB.
De Oranje tumbang dari Albiceleste lewat drama adu penalti.
Baca: Messi Labrak Louis van Gaal seusai Argentina Menang atas Belanda di Perempat Final Piala Dunia 2022
Sebelum menjalani adu tos-tosan, Belanda mampu menahan imbang Argentina 2-2 selama 120 menit.
Belanda mengalami tertinggal dua gol lebih dulu akibat dibobol oleh Nahuel Molina dan Lionel Messi.
Berkat brace Wout Weghorst, sang singa oranye menyamakan kedudukan.
Baca: Perempat Final Piala Dunia 2022: Belanda Kalah Vs Argentina, Louis van Gaal Tinggalkan Kursi Pelatih
Namun, pada babak adu penalti, Belanda keok dengan skor 3-4 setelah dua algojonya gagal menyumbang angka via titik putih.
Situasi menjadi panas ketika Louis van Gaal didamprat kapten Argentina, Lionel Messi, selepas laga.
Messi kesal lantaran Van Gaal dianggap terlalu banyak bicara sebelum pertandingan.
# Louis van Gaal # Lionel Messi # Piala Dunia 2022 # Argentina # Belanda
Baca berita lainnya terkait Piala Dunia 2022
Artikel ini tayang di BolaSport.com dengan judul Gagal Juara Piala Dunia, Disemprot Messi, Van Gaal Tak Mau Lagi Jadi Pelatih Belanda
Sumber: BolaSport.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Bukan PKI! Prabowo Sebut Dalang di Balik Peristiwa Madiun 1948 Ternyata Belanda, Bentuk Intervensi
5 hari lalu
Kilas Peristiwa
Kilas Peristiwa: Serangan Misterius Mobil Keluarga Kerajaan Belanda saat Parade Gagal, 7 Orang Tewas
Rabu, 30 April 2025
Live Update
Hadir dalam Soft Launching Depok Heritage, Dubes Belanda Jelajahi Kawasan Bersejarah di Pancoran Mas
Kamis, 17 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Belanda Diklaim Terjun Perang Gaza Lawan Faksi Perlawanan Palestina, Kirim Anjing Militer ke Israel
Rabu, 16 April 2025
TJB Update
Tenteng Tas Rajut Rp 38,7 Juta, Penampilan Mewah Mayangsari saat Liburan di Belanda Disorot
Rabu, 16 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.