travel
Tempat Wisata Kuliner Kedai Kopi Babeh di Pesawaran, Tawarkan Kopi Kunyah yang Praktis dan Enak
TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, jika ingin menikmati kopi dengan cara yang berbeda, Kedai Kopi Babeh di Pesawaran bisa menjadi pilihan.
Tepatnya Kedai Kopi Babeh ini berlokasi di Jalan Swadaya, Gang Swadaya 1, Gedong Tataan, Pesawaran Lampung.
Di kedai kopi yang satu ini anda akan menemukan menu unik berupa kopi coklat kunyah, Tribunners.
Baca: Serunya Ngopi with View Desa di Kafe Kokuka Space, Nikmati Kopi Ditemani Hamparan Sawah
Baca: Asyiknya Nongkrong di Doesoen Kopi Bandar Lampung, Cocok untuk Cari Inspirasi Baru
Menariknya lagi, bahan untuk membuat produk ini diambil langsung dari petani kopi di Lampung Barat.
Untuk kualitasnya sendiri, kopi kunyah ini juga telah memiliki perizinan yang terverifikasi.
Per bungkusnya, produk ini bisa anda nikmati hanya dengan merogoh kocek Rp 10 ribu saja, Tribunners.
Selain dijual di Kedai Kopi Babeh, kopi kunyah juga dijual secara online di sosial media. (*)
# kopi # Kedai Kopi # petani # Lampung Barat
Video Production: Ignatius Agustha Kurniawan
Sumber: TribunTravel.com
Live Update
Skrining Massal HIV di Ponorogo, Pekerja Prostitusi Berbalut Warung Kopi Jalani Pemeriksaan
1 hari lalu
Local Experience
Warung Kopi Klotok: Sensasi Makan di Tengah Suasana Pedesaan Jogja
Rabu, 30 April 2025
Regional
Dukung Swasembada Pangan bareng Petani, Pemkab TTS Panen Raya Padi di Desa Oebobo Batu Putih
Selasa, 29 April 2025
Live Update
Ricuh Aksi Dukung 3 Petani di PN Bondowoso, Diwarnai Lempar Botol, Pemukulan, hingga Saling Dorong
Selasa, 29 April 2025
To The Point
Kisah Mbah Tupon Petani di Bantul Berjuang Melawan Mafia Tanah, Terancam Kehilangan Tanahnya Sendiri
Senin, 28 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.