HOT TOPIC
Misteri Mayat Wanita 55 Tahun di Kalideres Terungkap, Ternyata Dibunuh Adik Mantan Suaminya
TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang perempuan berusia 55 tahun di Kalideres ditemukan tewas.
Perempuan berinisial SM itu tewas dengan kondisi kepala terluka.
Diketahui SM tewas dibunuh oleh adik iparnya sendiri.
Baca: Seorang Wanita di Tanjung Jabung Barat Ditemukan Tewas Dimangsa Ular Piton, Kondisi Masih Utuh
Peristiwa itu terjadi pada Jumat (21/10) lalu.
Saat itu pelaku datang ke rumah korban hendak mengurus administrasi keluarga yakni pecah kartu keluarga.
Menurut pelaku, korban justru menyalahkan pelaku terkait bagaimana proses perceraian pelaku dengan istrinya.
Baca: Remaja Tenggelam di Krueng Langsa Ditemukan Tewas, Jasad Terseret 1,5 Kilometer dari Titik Hilang
Keduanya kemudian terlibat cekcok hingga membuat pelaku membanting korban ke lantai.
Akibat aksi pelaku, korban kemudian dinyatakan tewas. (Tribun-video.com/Kompas.com)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Misteri Wanita Tewas di Rumahnya Sendiri di Kalideres, Dibunuh Ipar dengan Benturkan Kepala Korban ke Lantai
# HOT TOPIC # Kalideres # pembunuhan # ditemukan tewas
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Kompas.com
Live Update
Live Update Siang: Penggerebekan Gudang Sianida Ilegal, Keberangkatan 123 CJH Bangkalan Tertunda
5 hari lalu
Live Tribunnews Update
LIVE: Kronologi Guru SD Tewas Bersimbah Darah di Kubu Raya, Dirampok & Ditikam Tetangga Disabilitas
6 hari lalu
Live Tribunnews Update
Tampang Remaja Disabilitas yang Habisi Nyawa Guru SD di Kubu Raya Usai Kepergok Rampok Rumah Korban
6 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Hubungan Tak Direstui, Wanita di Majalengka Aniaya dan Sekap Pacar 3 Hari hingga Tewas
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.