LIVE UPDATE TRAVEL
Menilik Gunung Selok View Adipala Cilacap, Tawarkan Suasana Syahdu dan Hamparan Laut Selatan
TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, hamparan laut selatan memang memiliki keindahan yang bisa memanjakan mata.
Namun keindahan hamparan laut selatan khususnya perairan Cilacap ini akan semakin menarik jika dinikmati dari Gunung Selok view, tribunners.
Tepatnya Gunung Selok ini ada di Desa Karangbenda, Kecamatan Adipala, Kabupaten Cilacap.
Baca: The Silas Agrotourism Tabanan, Tempat Wisata Bali Tawarkan Keindahan Gunung Batur dan Gunung Agung
Baca: Tempat Wisata Lombok, Menikmati Kolam Suranadi, Air Gunung yang Segar dan Bebatuan Alam di Dasarnya
Dari tempat ini, anda bisa melihat hamparan laut selatan dari ketinggian.
Selain itu, dari tempat ini anda juga akan dimanjakan dengan hamparan sawah milik warga yang terlihat dari kejauhan.
Semilir angin pegunungan dan deburan ombak pantai selatan juga semakin menambah syahdunya suasana di Gunung Selok View, tribunner. (*)
# Cilacap # Gunung Selok # Kecamatan Adipala
Reporter: Ariska Nur Choirina
Videografer: yohanes anton kurniawan
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Momen Masyarakat Penuhi Pantai Kemiren, Destinasi Baru di Cilacap Kini Jadi Primadona Wisata
4 hari lalu
Live Update
Pemancing Tenggelam di Pantai Jetis Cilacap, Tim SAR Temukan Korban dalam Kondisi Meninggal Dunia
Sabtu, 3 Mei 2025
Live Update
PT KAI Daop 5 Purwokerto Lakukan Pemulihan Aset di Cilacap, Dukung Strategi Penataan Kawasan Stasiun
Sabtu, 26 April 2025
Live Update
H+4 Lebaran, Arus Balik di Jalur Selatan Mulai Ramai, Ribuan Kendaraan Keluar Jateng Setiap Jamnya
Jumat, 4 April 2025
Local Experience
Walaupun Tidak Ada Perang Besar di Cilacap, Belanda Tetap Membangun Benteng Pendem
Jumat, 4 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.