PANGGUNG DEMOKRASI
PANGGUNG DEMOKRASI: Dewan Kolonel Vs Dewan Kopral
TRIBUN-VIDEO.COM - Pilpres masih dua tahun lagi, namun partai politik mulai menunjukkan siapa yang akan dijagokan sebagai calon presiden.
Di PDIP, pendukungnya justru terpecah menjadi dua kubu.
Ada yang membentuk Dewan Kolonel, ada juga yang menandinginya dengan Dewan Kopral.
Dewan Kolonel ini dibentuk oleh fraksi PDIP DPR atau elit Senayan yang bertujuan untuk mengusung Ketua DPP PDIP Puan Maharani sebagi calon presiden.
Baca: Puan Maharani Sikapi Soal Munculnya Dewan Kolonel dan Dewan Kopral: Apapun Bentuknya, Itu Hanya Nama
Sementara Dewan Kopral berisikan pendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden.
Lantas apakah pembentukan Dewan Kolonel ini untuk menjegal langkah Ganjar maju di Pilpres 2024 atau hanya sebagai bagian strategi PDIP?
Dan seperti apa, tandingannya Dewan Kopral menyikapi hal ini? (*)
# Dewan Kopral # Dewan Kolonel # Ganjar Pranowo # Puan Maharani
Sumber: Tribunnews.com
Terkini Nasional
Di Rapat Paripurna, Puan Maharani Singgung KUHP & KUHAP Baru: Tonggak Bersejarah Indonesia
Rabu, 14 Januari 2026
Terkini Nasional
PDIP Tolak Pilkada Melalui DPRD, Puan Maharani: Komunikasi Politik Tetap Berjalan dan Terbuka
Selasa, 13 Januari 2026
Rakernas PDIP 2026
Momen Puan Maharani dan Prananda Cium Pipi Megawati di Rakernas PDIP
Senin, 12 Januari 2026
Rakernas PDIP Hari Kedua: Rekomendasi Soal Pilkada Diumumkan Senin Besok
Minggu, 11 Januari 2026
Local Experience
Harta Kekayaan Anak Puan Maharani yang Juga Anggota DPR RI Periode 2024-2029 Mencapai Rp38,07 Miliar
Jumat, 26 Desember 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.