Istana Telusuri Pengakuan Pedagang di Bandung yang Ngaku Terima Amplop Kosong dari Jokowi
Selasa, 30 Agustus 2022 17:28 WIB
Tribunnews.com
TRIBUN-VIDEO - Presiden Joko Widodo (Jokowi) membagikan bantuan modal usaha kepada sejumlah pedagang pasar Cicaheum, Bandung, Jawa Barat, pada Minggu, (28/8/2022).
Namun salah seorang pedagang mendapati amplop yang diterimanya tersebut kosong.
Mendengar hal tersebut, Istana Kepresidenan RI melalui Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono mengatakan pihaknya akan menelusurinya.(*)
Editor: Srihandriatmo Malau
Sumber: Tribunnews.com
Sumber: Tribunnews.com
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.