LIVE UPDATE
Partai Gelora Mendaftar untuk Jadi Peserta Pemilu 2024 ke KPU Dipimpin Langsung Ketum Partai Gelora
TRIBUN-VIDEO.COM - Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia melakukan pendaftaran partai politik peserta Pemilu 2024 ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI pada Minggu (7/8/2022) pagi.
Partai berlambang gelombang ombak ini melakukan pendaftaran sekira pukul 09.30 WIB.
Baca: PDRI Jadi Partai ke-13 yang Mendaftar Jadi Calon Peserta Pemilu 2024 di KPU
Baca: Berharap Mampu Bangkit di Pemilu 2024, Partai Demokrat Targetkan Masuk 3 Besar Perolehan Suara
Pendaftaran dipimpin langsung oleh Ketua Umum Partai Gelora Indonesia Anis Matta dan Wakil Ketua Umum Fahri Hamzah, didampingi Sekretaris Jenderal Mahfuz Sidik dan Bendahara Umum Achmad Rilyadi.(*)
# Partai Gelora Indonesia # Anis Matta # Pemilu 2024
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Dwi Adam Sukmana
Sumber: Tribunnews.com
Nasional
TAK KAPOK! usai Viral Hina Pegawai Honorer, Wenny Ngaku Tak Takut Dipecat dan Ingin Fokus Bisnis
Minggu, 2 Februari 2025
Terkini Nasional
Sikap Indonesia soal Kabar Donald Trump Ingin Indonesia Terima Relokasi Warga Gaza
Kamis, 23 Januari 2025
Kaleidoskop 2024
Kaleidoskop 2024: Lima Kontroversi Panas Pemilu, Kuatnya Endorse Jokowi hingga Politisasi Bansos
Kamis, 19 Desember 2024
Live Update
Hari H Pencoblosan, Medan Dikepung Banjir Rendam TPS Pilkada, Bobby Nasution Langsung Tinjau Lokasi
Rabu, 27 November 2024
Tribunnews Update
[FULL] Berbahasa Arab, Pidato Menggebu Wamenlu Anis Matta di KTT OKI Kecam Netanyahu: Kita Palestina
Minggu, 17 November 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.