Polisi Tembak Polisi
Kenangan Mengharukan saat Brigadir J Beri Surprise Ulang Tahun Adiknya, Kini Dipisahkan oleh Tragedi
TRIBUN-VIDEO.COM - Kasus Brigadir J hingga kini masih belum dituntaskan oleh pihak Kepolisian.
Apalagi banyak kejanggalan yang menyertai kasus Brigadir J yang ditembak oleh Bharada E.
Kini beredar rekaman saat Brigadir J tengah memberikan kejutan pada adiknya, Reza yang berulangtahun, dilansir instagram rumpi_gosip, Rabu (3/8/2022)..
"Happy birthday Reza," kata Brigadir J.
Baca: Irjen Ferdy Sambo Minta Maaf Soal Kasus Kematian Brigadir J & Ucapkan Belasungkawa ke Pihak Keluarga
Saat itu adiknya berumur 22 tahun di Bulan Maret lalu.
Akhirnya Reza berdoa dan menerima kue dari Brigadir J.
"Happy birthday semoga panjang umur, sukses plus plus," ujar Brigadir J.
Reza kemudian disuapkan kue ulang
Baca: Irjen Ferdy Sambo Penuhi Panggilan Timsus di Bareskrim, Sempat Singgung Aksi Brigadir J ke Istrinya
tahun oleh Brigadir J.
Komentar beragam pun menghampiri instagram rumpi_gosip.
"Kasus nya ngeri ini kaya film," tulis instagram nayku_15.
"Adik kk ini.. dua2nya ganteng yah..semoga kasus ini cepat terselesaikan," tulis instagram eldtanan.
"Gak kebayang perasaan reza kehilangan kakaknya dg cara tragis," tulis instagram tee_tetabana.
"Seorang polisi jadi korban pembunuhan saja lama terungkap nya ...saya jadi inget korban pembunuhan editor metro tv yg jasat nya di temukan di ulujami JKT ..masa iya korban bisa di bilang bunuh diri tapi kok bisa bunuh diri bisa nusuk tubuh nya berkali," tulis instagram hera.wati929.
"ini dirumah Brigadir J apa di rumah Sambo atau rumah orang tuanya yg di Jambi sih Min?," tulis instagram kimmkosidahan.
Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Penuh Haru, Ini Kenangan Brigadir J Saat Beri Surprise Ulang Tahun Adiknya: Dipisahkan Oleh Tragedi
# Polisi tembak polisi # Brigadir J # Putri Candrawathi # Irjen Ferdy Sambo # Bareskrim Polri # Bharada E
Video Production: Tia Kristiena
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Polri Tetapkan 8 Tersangka Kasus Tambang Ilegal di Kawasan IKN, Rugikan Negara Rp 5 Ribu Miliar
3 hari lalu
Live Update
Usut Tambang Emas Ilegal NTB, Bareskrim Periksa Saksi dan Amankan Alat Berat
Minggu, 2 November 2025
Polisi Ungkap Alasan Tak Tahan Lisa Mariana Meski Sudah Berstatus Sebagai Tersangka
Sabtu, 25 Oktober 2025
Live Update
Tindak Lanjut Kasus Lisa Mariana & Ridwan Kamil, Kuasa Hukum LM Yakin Tersangka Tak Ditahan Hari Ini
Jumat, 24 Oktober 2025
Miskinkan Bandar Narkoba, Polri Sita Aset Senilai Rp221 Miliar Lewat TPPU
Rabu, 22 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.