Minggu, 11 Mei 2025

Travel Update

Kulineran di Jangkar Sandar Kota Manado, Tawarkan Aneka Menu dengan Suasana Nyaman Tepi Pantai

Kamis, 14 Juli 2022 17:05 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, di Kota Manado ada tempat kuliner yang cukup terkenal.

Yakni Jangkar Sandar di Kawasan Megamas.

Selain menyuguhkan aneka kuliner, Jangkar Sandar juga menawarkan suasana indah dan nyaman.

Sebab Jangkar Sandar ini letaknya tepat berada di tepi pantai.

Baca: Menilik Taman Catur Ayani, Tempat Wisata di Pontianak Cocok untuk Bersantai hingga Berburu Kuliner

Baca: Melihat Cantiknya Pantai Lampu Satu di Merauke, Salah Satu Tempat Sunset Terindah Papua

Keindahan di sana juga semakin terlihat dengan adanya aneka lampu yang diikat pada tiang tengah dan di sejumlah pohon.

Saat berada di sana, anda juga akan mendengar alunan musik yang membuat suasana lebih santai.

Dengan adanya berbagai keindahan ini, tak heran Jangkar Sandar selalu dipadati pengunjung. (*)

#Kulineran #Manado #wisata #pantai #Travel

Reporter: Ariska Nur Choirina
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Kulineran   #Manado   #wisata   #pantai   #Travel

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved