Tribunnews Update
Terekam Kamera, 10 Turis Selamat dari Longsor Badai Salju di Pegunungan Tian Shan Kirgistan
TRIBUN-VIDEO.COM - Sepuluh turis, dinyatakan selamat dari longsoran salju di pegunungan Tian Shan, Kirgistan pada Senin (11/7/2022).
Salah seorang dari mereka mengunggah rekaman yang menunjukkan detik-detik salju memecah gunung sebelum akhirnya meluncur ke arah mereka.
Dikutip dari Kompas.com, video rekaman tersebut diunggah oleh akun @harryshimin .
Dalam keterangan unggahan, Shimmin memisahkn diri dari group tur berpemandu untuk mengambil foto.
Baca: Viral Beredarnya Pesan Berantai WhatsApp Imbauan Tidak Konsumsi Sate Akibat Bahaya PMK, ini Kata IDI
Ia terpaku di tempat saat salju turun dan melanjutkan merekam video.
Shimmin mengungkap, telah beberapa menit berada di lokasi itu sehingga menemukan tempat berlindung tepat disebelahnya.
Shimin menyadari, mengambil resiko besar jika tetap diam.
Meski begitu, ia merasa masih memegang kendali.
Namun ketika salju mulai turun dan menjadi gelap, Shimmin mengaku sulit bernafas.
Baca: Viral Video Penampakan Kaca KRL Pecah, Lagi-lagi Jadi Sasaran Pelemparan Oleh Orang Tidak Dikenal
Diketahui, Sembilan orang Inggris dan satu orang Amerika melakukan tur berpemandu.
Shimmin menambahkan, seluruh anggota kelompok tertawa dan merasa senang bisa hidup.
(Tribun-Video.com/ Tribunnews.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Detik-detik Turis Selamat dari Longsoran Salju Besar di Pegunungan Tian Shan di Kirgistan"
Host: Yustina Kartika
Video Production: Adam Sukmana
# turis # Selamat # longsor # salju # Pegunungan Tian Shan
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Dwi Adam Sukmana
Sumber: Kompas.com
Viral News
Turis Asal China Hilang saat Menyelam di Pulau Kakaban Kaltim, Korban Hendak Ambil Kamera yang Jatuh
Jumat, 2 Mei 2025
Tribun Video Update
Aksi Serangan Kelompok Bersenjata di Kashmir Terekam dalam Video Turis India saat Naik Zipline
Kamis, 1 Mei 2025
Live Update
Ulah Longsor, Jalan di Aceh Tengah Tergerus Air, Truk Pasir Terperosok! Gorong-Gorong Siap Dipasang
Selasa, 29 April 2025
Live Update
Belajar dari Teguran Warganet, Museum Daerah Sulut Kini Sudah Bersih dan Jadi Tujuan Turis Asing
Senin, 21 April 2025
Live Update
4 Rumah Warga Rusak Dihantam Tanah Longsor di Ngadimulyo Kampak Trenggalek, Bantuan Disalurkan
Minggu, 20 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.