Tribun Trends
Tak Bisa Bahasa Jawa, Adit Menirukan Gaya Suara Jokowi dengan Melihat Gaya Bicara Temannya dari Jawa
TRIBUN-VIDEO.COM - Adit Primayuda Ishak viral di media sosial lantaran memiliki suara mirip Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Bisa Menirukan suara khas Presiden Joko Widodo mulai diketahui oleh teman-teman sekolahnya saat sekolah menggelar kegiatan pertemuan sekolah dan bazar di sekolah.
Tak bisa berbahasa Jawa, namun Adit bisa menirukan gaya suara Jawa khas Joko Widodo.
Baca: Cerita Kristo Immanuel, Pernah Tirukan Suara Jokowi di Hadapan Langsung
Untuk bisa bicara Jawa khas Jokowi, Adit mengaku hanya melihat gaya bicara teman-temannya yang berasal dari daerah Jawa.
Banyak tanggapan dari berbagai pihak, Adit sempat diajak kolaborasi dengan Kapolres untuk membuat video tentang himbauan lalu lintas.
Baca: Memiliki Suara Mirip Presiden Jokowi, Adit Ingin Sekali Bisa Bertemu Langsung dengan Pak Presiden
(*)
Simak Video Selengkapnya di https://youtu.be/2gVO2cLYlGk
# bocah # viral # Suara # Mirip # Presiden Joko Widodo # Jokowi # Bahasa Jawa
Video Production: Putri Anggun Absari
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Eks Ketua KPK Tegaskan Tak Ada Kaitan dengan Kasus Jokowi seusai Namanya Terseret Isu Ijazah Palsu
7 menit lalu
Terkini Nasional
Video Terakhir Pratu Afrio Sebelum Gugur dalam Ledakan Dahsyat di Garut, Sudah Firasat?
28 menit lalu
Tribunnews Update
Roy Suryo cs Diincar Pasal Baru soal Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi, Peradi Serahkan 16 Bukti ke Polisi
47 menit lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.