HEALTHY EVERY DAY
Tekanan Darah Selalu Rendah, Inilah Penyebab Tubuh Alami Hipotensi: Dehidrasi & Gangguan Endoktrin
TRIBUN-VIDEO.COM - Merasa pusing tiba-tiba umumnya sangat mengganggu aktivitas.
Kondisi ini kerap terjadi karena tekanan darah rendah.
Lantas apa saja penyebab dari hipotensi?, begini penjelasannya.
Dikutip dari Kompas.com, Tekanan darah rendah atau hipotensi umumnya ditandai dengan tensi 90/60 mmHg atau bisa juga lebih rendah.
Baca: Ingin Berpuasa tapi Alami Tekanan Darah Rendah? Simak Tips Ini untuk Penderita Hipotensi
Kondisi tersebut menyebabkan organ vital tidak menerima aliran darah dengan cukup.
Seseorang yang merasakan tekanan darah rendah akan mengeluhkan beberapa gejala, seperti:
- Kelelahan dan lemas
- Pusing
- Saluran pencernaan bermasalah
- Keseimbangan tubuh berkurang
- Berkeringat
- Penglihatan mata kabur.
Baca: Punya Tekanan Darah Rendah? Simak Tips Puasa untuk Penderita Darah Rendah Berikut Ini
Hipotensi dapat menjadi tanda dari suatu penyakit atau kondisi yang sedang diderita.
Pada beberapa kasus yang parah, hipotensi dapat mengancam nyawa sehingga butuh ditangani segera.
Tekanan darah seseorang dapat berubah sepanjang waktu.
Perubahan tekanan darah umumnya adalah hal yang normal.
Hal tersebut bisa terjadi karena tekanan darah dipengaruhi oleh banyak faktor, di antaranya:
- kehamilan
- Kondisi jantung
- Gangguan endokrin seperti diabetes
- Dehidrasi
- Kehilangan darah.
(Tribun-Video/Kompas.com)
# tekanan darah # Hipotensi # tubuh # kesehatan
Baca berita lainnya terkait tekanan darah
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 10 Pemicu Tekanan Darah Rendah, Dehidrasi hingga Gangguan Jantung
Video Production: Panji Yudantama
Sumber: Kompas.com
Regional
Potongan Tubuh Manusia di Pantai Sali NTT Diduga Nelayan yang Terdampar, Ditemukan Tinggal Tengkorak
Rabu, 19 Februari 2025
Tribunnews Update
3 Bagian Tubuh Korban Mutilasi Dibungkus Mirip Paket, Diduga Kaki UK dalam Kondisi Rusak Parah
Senin, 27 Januari 2025
Live
LIVE: Bagian Tubuh Korban Mutilasi yang Hilang Kini Dicari, Pelaku Jadi Buruan Polisi Se-Jatim
Sabtu, 25 Januari 2025
TRIBUN-VIDEO UPDATE
Israel Disebut Memakai Senjata Terlarang Internasional yang Menyebabkan Tubuh 'Menguap' di Gaza
Selasa, 3 Desember 2024
Viral News
Detik-detik Pengangkatan Jenazah Nasrallah, Kondisi Tubuh Bos Hizbullah Masih Utuh Tanpa Luka
Senin, 30 September 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.