Viral di Medsos
Viral Video Seorang Wanita sedang Rebahan di Kursi KRL karena Sakit Perut, Warganet Merasa Kasian
TRIBUN-VIDEO.COM - Seyogyanya kursi di kendaraan umum seperti kereta api listrik (KRL) digunakan untuk duduk.
Namun, video berdurasi singkat memperlihatkan seorang wanita yang sedang berbaring di kursi KRL viral di akun media sosial.
Video itu diunggah akun Instagram @fakta.beriita, tampak wanita berjilbab hitam itu terlihat lemah dan pucat menahan rasa sakit di bagian perutnya.
Si wanita perekam video terlihat tak suka jika wanita yang mengenakan baju cokelat itu berbaring di kursi KRL.
Baca: Zulkifli Hasan Gerak Cepat, Baru Dilantik Langsung Sidak ke Pasar Cibubur
Bahkan si perekam melontarkan kalimat yang menyudutkan wanita itu di depan petugas keamanan KRL yang sedang lewat.
"Pak enggak boleh kan pak tidur ya? ngerasa kayak kereta punya nenek moyang lu," ucap si perekam.
Baca: Viral Video Pria Disebut Berwajah Mirip Eril Anak Ridwan Kamil, Punya Senyum yang Mirip
Alhasil, petugas keamanan tersebut juga menegur wanita yang berbaring tadi hingga ia harus terbangun sambil menahan rasa sakitnya.
"Sakit perut banget pak, sakit banget pak serius," ucap wanita itu.
Netizen pun yang menonton video ini pun geram atas aksi si perekam video. Lantaran, sikapnya yang tak manusiawi. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribuntangerang.com dengan judul Viral Wanita Rebahan di Kursi KRL karena Sakit Perut, Warganet Prihatin
# video viral di medsos # KRL Commuter Line # rebahan # sakit perut
Video Production: Megan FebryWibowo
Sumber: Tribun tangerang
VIRAL NEWS
Penampakan Mobil Ringsek Parah Usai Tertabrak KRL Tujuan Bogor, Terseret 100 Meter dari Rel
Minggu, 20 April 2025
LIVE UPDATE
Anak 13 Tahun Meninggal Dunia Seusai Minum Obat Sakit Perut dari Puskesmas di Tanjungpinang
Rabu, 10 Juli 2024
Top News
Kronologi Sopir Kejar Truk yang Meluncur di Tol Kalikangkung, Ternyata Lupa Tarik Rem Tangan
Jumat, 19 April 2024
Top News
Kakorlantas Polri Buka Suara soal Pengemudi Fortuner Pakai Pelat Dinas TNI Palsu: Terancam Pidana
Selasa, 16 April 2024
Heboh KRL Tersangkut Kawat Spring Bed Buat Sejumlah Penumpang Pingsan hingga Sesak Nafas
Jumat, 2 Februari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.