Kamis, 15 Mei 2025

Gary Iskak Diamankan Polisi karena Kasus Narkoba, Ditangkap Usai Konsumsi Sabu

Selasa, 24 Mei 2022 21:24 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Aktor Garry Iskak diamankan kepolisian Polda Jawa Barat terkait dugaan penyalahgunaan narkotika.

Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Ibrahim Tompo membenarkan kabar penangkapan Garry.

Ia menjelaskan bahwa Garry diamankan di kawasan Pasir Putih, Bandung Jawa Barat terkait penyalahgunaan narkotika.

"Iya benar benar (Garry Iskak)," ucap Kombes Pol Ibrahim Tompo saat dihubungi awak media, Selasa (24/5/2022).(*)

Editor: Srihandriatmo Malau
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved