Minggu, 11 Mei 2025

RAMADAN ON STYLE

Penjelasan Perihal Pola Makan Sahur dan Berbuka Puasa yang Dianjurkan Dokter

Rabu, 27 April 2022 03:05 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Saat kita berpuasa selama kurang lebih 13 jam, asupan energi yang dikonsumsi cenderung berkurang.

Tubuh pun menjadi lemas dan imunitas turun disebabkan pola makan yang berubah.

Maka dari itu, penting untuk mengetahui pola makan saat sahur dan berbuka yang dianjurkan agar tubuh tidak mudah lemas, puasa lancar dan imunitas tetap terjaga.

Sebenarnya, cara paling umum dan paling efektif memang dengan mempertahankan pola makan gizi seimbang.

(*)

# pola makan # sahur # puasa # kesehatan

Editor: Bintang Nur Rahman
Sumber: Tribun Video

Tags
   #puasa   #pola makan   #sahur   #berbuka puasa

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved