Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE

Anak-anak di Pasangkayu Ngabuburit dengan Bermain Petasan Spiritus, Letupannya Mirip Pistol Polisi

Selasa, 5 April 2022 20:08 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Anak-anak di Kabupaten Pasangkayu, Sulawesi Barat bermain petasan spirtus menjelang buka puasa, Minggu (3/4/2022).

Anak-anak di Pasangkayu tersebut bermain petasan spirtus di pinggir pantai jembatan patah Kelurahan Pasangkayu, Kecamatan Pasangkayu.

Permainan semacam itu, sempat tidak terlihat di Pasangkayu dua tahun belakang ini ketika pandemi Covid-19 berlangsung. (*)

Baca: Ngabuburit di Lego-lego Makassar, Belanja Takjil Sambil Lihat Pemandangan Laut dan Kota

Baca: Rumah Kerajinan Amai Setia di Agam, Ngabuburit Sembari Lihat Koleksi Sulaman Khas Koto Gadang

# LIVE UPDATE # Pasangkayu # ngabuburit # Ramadan

Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Mei Sada Sirait
Videografer: Radifan Setiawan
Sumber: Tribun Video

Tags
   #LIVE UPDATE   #Pasangkayu   #ngabuburit   #Ramadan

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved