Milenial Voice
Cara Menanggapi Hate Komen Ketika Menjadi Seorang Konten Kreator: Kalau Tidak Suka Kenapa Follow
TRIBUN-VIDEO.COM - Menjadi seorang konten kreator artinya harus selalu siap memperoleh banyak dukungan dan juga sebaliknya.
Hal itu juga yang mendasari Anita Natalia untuk mempersiapkan mental sebaik mungkin sebelum terjun menjadi konten kreator.
Anita Mengaku seringkali membiarkan berbagai macam hate komen yang muncul dalam akunnya.
Bahkan ia tidak pernah menanggapi berbagai komentar buruk tersebut karena dirasa hanya membuang energi.
Prinsip Anita Natalia adalah "aku tidak menyakiti siapa-siapa dan kalau kamu tidak suka kenapa harus follow"
Hal ini yang membuatnya fokus pada orang-orang yang mendukungnya dan menciptaka energi positif untuknya.
(*)
Baca: MILENIAL VOICE: Tips Mengatur Keuangan Sejak Dini untuk Masa Depan ala Anita
Baca: Lifestyle Terlampau Tinggi, Begini Cara Terbaik Mengelola Keuangan sebagai Wanita Karir yang Sibuk
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Prabowo Diminta Rusia Tambah Rute Penerbangan Moskow-Indonesia & Sistem Keuangan Turisnya Dipermudah
Rabu, 16 April 2025
ON CAM EVERYNIGHT
Fuji 'Kunci Hoki' Wira Laga Bae? Kreator Pengubah Barang Murah Jadi Produk Estetik Bernilai Tinggi
Jumat, 11 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Sri Mulyani Bantah Mundur dari Menteri Keuangan: Saya di Sini, Berdiri dan Tidak Mundur
Rabu, 19 Maret 2025
Tribun Video Update
Menkeu Sri Mulyani Bantah Isu Hengkang dari Pemerintahan Prabowo: Saya Ada di Sini dan Tidak Mundur
Rabu, 19 Maret 2025
Tribunnews Update
Sri Mulyani Tegaskan Dirinya Tak Mundur dari Posisi Menteri Keuangan Kabinet Prabowo-Gibran
Rabu, 19 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.