Minggu, 11 Mei 2025

Sumbar Siap Buka Lagi Rute Penerbangan Internasional Tanpa Perlu Karantina, Syaratnya Vaksin Booster

Selasa, 29 Maret 2022 13:03 WIB
Tribun Padang

TRIBUN-VIDEO.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Barat (Sumbar) tengah mempersiapkan kembali dibukanya jalur penerbangan internasional, utamanya rute Padang-Kuala Lumpur.

Kesiapan ini diungkapkan Wakil Gubernur Sumbar, Audy Joinaldy dalam rapat bersama seluruh stakeholder terkait aviasi, imigrasi pariwisata, perhubungan dan kesehatan yang digelar, Senin (28/3/2022).

Dalam rapat itu diungkapkan, bahwa pembukaan kembali rute penerbangan tersebut merupakan bagian dari strategi penggerakan ekonomi melalui sektor pariwisata.(*)

Selengkapnya: https://padang.tribunnews.com/2022/03/29/sumbar-siap-buka-lagi-rute-penerbangan-internasional-tanpa-perlu-karantina-syaratnya-vaksin-booster

Editor: Novri Eka Putra
Video Production: Novri Eka Putra
Sumber: Tribun Padang

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved