LIVE UPDATE
Sidang Tuntutan Eks Ketum FPI Munarman Digelar, Jaksa Penuntut Umum Jatuhi Pidana 8 Tahun Penjara
TRIBUN-VIDEO.COM - Eks Sekretaris Umum Front Pembela Islam (Sekum FPI) Munarman telah dijatuhi tuntutan pidana atas perkara dugaan tindak pidana terorisme oleh jaksa penuntut umum (JPU) pada sidang, Senin (14/3/2022) di Pengadilan Negeri Jakarta Timur.
Dalam perkara ini Munarman dituntut 8 tahun penjara.
Munarman diyakini jaksa melakukan pemufakatan jahat atas perkara ini. (*)
Baca: Sosok Imanuel Ebenezer yang Jadi Saksi Munarman: Relawan Jokowi yang Ditunjuk Jadi Komisaris
Baca: Sosok Munarman sebelum Ditangkap Densus 88 Anti-Teror: Aktif Terlibat dalam Pembuatan Buku Putih TP3
# LIVE UPDATE # terorisme # Munarman # FPI
Reporter: Mei Sada Sirait
Videografer: Radifan Setiawan
Video Production: Cesar Aini Soekendro
Sumber: Tribun Video
Terkini Nasional
FPI Dibubarkan! Habib Rizieq Minta Pemerintah Juga Bubarkan Ormas Preman yang Meresahkan
7 hari lalu
Terkini Nasional
Sindiran Habib Rizieq! Sebut Pemerintah Tak Berani Bubarkan Ormas "Preman": Pembinanya Aja Pejabat
7 hari lalu
Tribunnews Update
Habib Rizieq Buka-bukaan soal Ormas, Duga Pemerintah Tak Berani Bubarkan: Pembinanya Aja Pejabat
Selasa, 6 Mei 2025
LIVE UPDATE
Mahasiswa Sorong Demo Desak Tuntaskan Deretan Masalah Krusial segera Diselesaikan Pemerintah
Jumat, 2 Mei 2025
LIVE UPDATE
Netanyahu Diamuk Keluarga Sandera seusai Sebut Habisi Hamas Lebih Penting Daripada Bebaskan Tawanan
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.