Viral Video
Viral Video Nelayan Tangkap Puluhan Ikan Ukuran Jumbo yang Terdampar di Pesisir Pantai Konawe Utara
TRIBUN-VIDEO.COM – Video nelayan di pesisir Pantai Taipa Desa Taipa Kecamatan Lembo Kabupaten Konawe Utara Provinsi Sulawesi Tenggara memanen ikan ukuran jumbo viral di media sosial.
Namun, sejumlah warganet menilai fenomena tersebut tak lazim.
Aksi nelayan tangkap ikan tersebut diabadikan pengguna Facebook Ariyana Eka Riskia Wati, Rabu (26/1/2022).
Dirinya merekam detik-detik ratusan ikan berukuran jumbo ini naik di bibir pantai usai dijala sejumlah nelayan sehingga menjadi perhatian warga.
"TKP Taipa (Konawe Utara)," ucap pengguna facebook itu.
Baca: Viral di Media Sosial Gedung SM Entertainment Bergetar hingga Jendela Retak, Apa Penyebabnya?
Baca: Masih Ingat Mimi Peri? Sosok dengan Gayanya yang Unik, Kini Makin Hits di Media Sosial
Terlihat sejumlah ikan itu naik ke permukaan usai para nelayan itu menggunakan jaring untuk menggiring ikan naik ke bibir pantai.
Video berdurasi 1 menit itu sudah ditonton lebih 13 ribu kali.
Sejumlah komentar pun muncul dari warganet.
(Videografer Tribunlampung.co.id / Rio Angga Saputra)
Artikel ini telah tayang di TribunLampung.co.id dengan judul Nelayan di Pantai Taipa Menangkap Ratusan Ikan Ukuran Jumbo Viral di Medsos
# Viral Video # pantai # Konawe Utara # nelayan
Sumber: Tribun Lampung
Tribunnews Update
Viral Video Warga sesaat sebelum Peledakan Bom Kedaluwarsa, Ikut Bantu Susun dan Pilah Amunisi
1 hari lalu
Tribunnews Update
Viral Video Pengamen di Tangerang Ngamuk Rusak Bus Gegara Dilarang Ngamen, Berakhir Diciduk Polisi
1 hari lalu
Local Experience
Pesona Alam Pantai Kelapa Lima: Surga Tersembunyi di Kupang yang Wajib Dikunjungi
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.